AroundMaps Logo
Search
Add Listing

Universitas Tadulako

0
Description

Universitas Tadulako, disingkat UNTAD, adalah perguruan tinggi negeri di Palu, Indonesia, sesuai Keppres No. 36 Tahun 1981 Universitas Tadulako berdiri pada tanggal 14 Agustus 1981. Rektor yang sekarang menjabat pada periode pertama tahun 2011–2014 dan periode kedua tahun 2014–2019 adalah Prof. Dr. Ir. Muh. Basir Cyio, SE, MS.SejarahUniversitas Tadulako ditandai dengan 3 tahapan perjalanan sejarah, yaitu periode Universitas Tadulako status swasta, periode status cabang, dan status negeri yang berdiri sendiri Universitas Tadulako sejak tahun 1981.Swasta (1963—1966)Pada tanggal 8 Mei 1963, Universitas Tadulako berdiri dengan status Swasta, dan rektor pertamanya adalah Nasri Gayur. Pada tanggal 12 September 1964, UNTAD statusnya ditingkatkan menjadi "terdaftar" sesuai dengan surat keputusan Menteri Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan dengan empat fakultas, yaitu: Fakultas Sosial Politik Fakultas Ekonomi Fakultas Peternakan, dan Fakultas Hukum Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan Ilmu Hayat dan Ilmu PendidikanCabang (1966—1981)Pada tanggal 1 Januari 1966, UNTAD meraih predikat perguruan tinggi negeri dengan status cabang, yaitu Universitas Tadulako Cabang Universitas Hasanuddin dan Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Makassar Cabang Palu. Universitas Tadulako Cabang Universitas Hasanuddin (UNTAD Cabang UNHAS) terdiri dari empat fakultas, yaitu:

Map

Add Reviews & Rate item

Your rating for this listing :

Help Us to Improve :

Location / Contacts :